Diliris dari Telegraph.co.uk Alila Uluwatu di Bali serta Nihiwatu di Sumba mewakili Indonesia di jajaran hotel terbaik di Asia bersanding dengan negara lain yaitu Thailand, Jepang, China, India dan Bhutan. 

Awalnya Nihiwatu ialah sebuah surf resort yang dibuka kembali di tahun 2014 oleh James McBride. Vila ini memiliki beberapa fasilitas unggulan yaitu paviliun, dapur serta perpustakaan yang cukup besar, kolam renang pribadi, balai yang berada di taman serta memiliki keunikan yaitu atap dari jerami yang menjadi salah satu ciri rumah di Sumba. 

Staf pegawai vila menyambut baik tamu-tamu yang datang dengan memperkenalkan budaya lokal seperti kain tenun ikat dan Festival Pasola yaitu adu lempar tombak. 

Di villa ini pengunjung dapat memilki pengalaman menarik seperti menaiki kuda poni menuju pantai, diving serta surfing di salah satu tempat terbaik d dunia. Nihiwatu adalah tempat dimana keindahan laut tanah Sumba serta kekayaan budaya lokal berpadu menjadi satu.

Lain halnya dengan Alila Uluwatu di Bukit Peninsula, Bali, pengunjung yang baru datang rasanya tak mungkin apabila tak segera mengambil smartphone dan mengabadikan keindahan arsitektur modern dengan latar belakang samudera hindia. 

Berdiri di atas tebing di Bukit Peninsula, Alila Uluwatu tampak mengagumkan dengan kombinasi  warna biru yang berkilauan bercampur dengan warna putih bangunan yang berdiri kokoh di atas tebing berwarna hitam. 

Alila Uluwatu memilki desain stylish yang menenangkan dan mengedepankan privasi pengunjung. Fasilitas yang ditawarkan ialah private plunge pool, bath tub, pressure shower, outdoor shower, walk-in closet, day bed ukuran besar yang bersambung dengan kolam renang dan private gazebo dengan pemandangan laut yang bisa dilihat dari kejauhan.

Di atap setiap villa, terdapat hamparan batu vulkanik yang berfungsi untuk mengarahkan aliran udara. Udara yang lebih sejuk mengalir ke bawah, melewati ruangan yang sepenuhnya terbuka saat siang, dibantu dengan kolaman air rendah yang ada di unit outdoor shower, membuat temperatur di kamar tetap sejuk tanpa menyalakan pendingin udara.

Selain itu ciri khas lain adalah staf pegawai yang bersikap tidak terlalu formal namun tetap sopan dan menjadi diri sendiri.   

Telegraph

Deelestari

Advertisement Advertise your own
Ads Telkom Indonesia
0 Komentar
Tambahkan komentar dengan Akun GNFI / Facebook ...
READ NEXT
BACK TO TOP
Desain Alat Hemodialisis Portable, Dua Mahasiswa UMY Raih Juara Se-ASEAN
Desain Alat Hemodialisis Portable, Dua Mahasiswa UMY Raih Juara Se-ASEAN
Muhammadiyah Yogyakarta Wearable Artificial Kidney yang kemudian disingkat MY-WAK merupakan desain alat hemodialisis (alat cuci darah) yang bentuknya seperti tas pinggang yang bisa dipakai dan dibawa kemana-mana.
Di Indonesia, ada juga Segitiga Bermuda
Di Indonesia, ada juga Segitiga Bermuda
Saya memang sering ke Maluku Utara, mulai dari Ternate hingga Tobelo dan Morotai, sudah saya singgahi. Namun ada yang belum sempat saya kunjungi, dan dari dulu sangat ingin pergi ke sana. Namanya kepulauan Sula. Kepulauan ini adalah wilayah paling selatan propinsi Maluku Utara, sebuah propinsi yang dulu sering
Menapaki Kisah Sang Legenda Jazz. #RIPIrengMaulana
Menapaki Kisah Sang Legenda Jazz. #RIPIrengMaulana
Dunia musik Indonesia kembali berduka. Kini, salah satu musisi terbaiknya, legenda jazz Indonesia, berpulang ke Yang Maha Kuasa. Ireng Maulana, dipanggil di usia senjanya, 71 tahun. Meski telah tiada, musisi pemilik nama lengkap Eugene Lodewijk Willem Maulana ini telah menorehkan pencapaian yang luar biasa di bidang musik jazz. Karyanya pun tentu
Startup-startup terbaik Indonesia
Startup-startup terbaik Indonesia
INFOGRAFIS one day ago
Dolo-dolo Bagi para Pemburu Gerhana Matahari Total di Tidore
Dolo-dolo Bagi para Pemburu Gerhana Matahari Total di Tidore
Tak hanya menyiapkan berbagai fasilitas dan acara untuk wisatawan, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Tidore Kepulauan, Maluku Utara telah menyiapkan sebuah tradisi budaya. Mereka akan menyuguhkan tradisi dolo-dolo kepada para wisatawan mancanegara saat Gerhana Matahari Total (GMT) berlangsung.Dolo-dolo merupakan sebuah tradisi budaya yang biasa dilakukan ketika terjadi gerhana matahari atau
Danau ini Simpan "Buku Sejarah" Iklim Terlengkap di Nusantara
Danau ini Simpan "Buku Sejarah" Iklim Terlengkap di Nusantara
Danau Towuti di Luwu Timur, Sulawesi Selatan, menyimpan "buku sejarah" iklim terlengkap di Indonesia. "Buku sejarah" itu berupa lapisan-lapisan sedimen yang berada di dasarnya.