Presiden Joko Widodo, meresmikan Independent Power Producer Pembangkit Listrik Tenaga Surya (IPP PLTS) berkapasitas 5 Mega Watt peak (MWp) di Desa Oelpah, Kupang-NTT.

IPP PLTS merupakan PLTS terbesar dalam sejarah Indonesia, Seperti tertulis dilaman Facebook Page Presiden Joko Widodo (www.facebook.com/presidenID/), proyek ini merupakan kombinasi antara konsep energi dan ramah lingkungan, diakui juga PLTS seperti ini nantinya akan terus dikembangkan terutama di pulau-pulau yang sulit terjangkau oleh pembangkit listrik dari sumber fosil.
( Seseorang tengah berfoto di hamparan panel surya, Foto : facebook.com/presidenID )

PLTS dengan total investasi USD 11,2 juta ini dilengkapi dengan sistem PLTS Grid-Connected yang memungkinkan pembangkit tenaga surya ini bekerja secara paralel dan terhubung langsung dengan jaringan listrik utama sehingga tidak menggunakan sistem baterai karena listrik yang dihasilkan langsung dialirkan ke jaringan listrik eksisting pada siang hari. Sistem ini terdiri dari rangkaian panel modul surya, sistem inverter, sistem proteksi elektrik, dan perangkat interkoneksi jaringan.

Sementara menurut situs resmi Kantor Staf Presiden (http://ksp.go.id/), dalam dua minggu uji coba PLTS yang mulai dibangun sejak Januari 2015 ini berhasil memasok listrik sebesar 4 MWp, sedangkan di musim hujan seperti sekarang PLTS ini tetap mampu menyalurkan listrik sebesar 27% dari kapasitas normal.*
Advertisement Advertise your own
Ads Telkom Indonesia
0 Komentar
Tambahkan komentar dengan Akun GNFI / Facebook ...
READ NEXT
BACK TO TOP
Inilah 7 Tempat Diving Terbaik di Indonesia
Inilah 7 Tempat Diving Terbaik di Indonesia
 Indonesia adalah rumah bagi beberapa tempat menyelam terbaik di dunia. Dengan perairan yang berkilau, suhu yang hangat, kehidupan laut yang bervariasi, para penyelam dari penjuru
Pesona Pulau Rumberpon serpihan Syurga di Papua Barat.
Pesona Pulau Rumberpon serpihan Syurga di Papua Barat.
Berbicara parawisata Papua memang tak akan pernah ada habisnya, Papua benar seperti kata orang-orang: Surga kecil yang jatuh ke Bumi.Jika Raja Ampat merupakan salah
Perlu waktu 4 tahun, pelabuhan atas laut ini selesai juga
Perlu waktu 4 tahun, pelabuhan atas laut ini selesai juga
Pengembangan fisik pelabuhan di atas laut bernama Pelabuhan Kalibaru, atau New Priok Container Terminal 1 di Jakarta Utara sudah rampung 100%.New Priok Container Terminal
Kapal Pesiar Bakal Mudah Bersandar di Indonesia
Kapal Pesiar Bakal Mudah Bersandar di Indonesia
Berbagai upaya untuk meningkatkan jumlah wisatawan asing ke Indonesia terus dilakukan. Salah satunya adalah dengan memberikan kemudahan perizinan kapal pesiar yang ingin melakukan kunjungan
Dua Perusahaan Negara Bersinergi Wujudkan BUMN yang Unggul
Dua Perusahaan Negara Bersinergi Wujudkan BUMN yang Unggul
Dunia teknologi informasi memungkinkan perusahaan melakukan optimalisasi keunggulan. Sebab teknologi tersebut tidak hanya untuk manajemen tetapi juga dapat digunakan sebagai strategi perusahaan kedepan. Paham
Ini Dia 14 Perusahaan Digital Yang Wakili Indonesia Dalam Ajang CeBIT 2016 di Jerman
Ini Dia 14 Perusahaan Digital Yang Wakili Indonesia Dalam Ajang CeBIT 2016 di Jerman
Perusahaan digital asal Indonesia mulai mendapatkan tempat untuk tampil di muka internasional. Berdasarkan rilis yang diterima GNFI, kali ini 14 perusahaan digital anak bangsa